CARA MEMBUAT ANIMASI BANDULAN DI SWISH MAX
Kelas / No Absen : XI MM /07
tanggal praktek : 29 juli 2019
Judul praktek : Membuat animasi bandulan di SWISH Max 4
Alat dan Bahan :
- Perangkat komputer
- Aplikasi SWISH Max 4
- Gambar kerja
Tujuan :
- Dapat membuat animasi bandulan dengan aplikasi SWISH Max 4
- Dapat mengoprasikan isi SWISH Max 4 yang ada di dalam nya
Keselamatan kerja :
- Memakai seragam praktek
- Menggunakan alas kaki
- Mengikuti intruksi bapak/guru
- Perangkat komputer
- Aplikasi SWISH Max 4
- Gambar kerja
Tujuan :
- Dapat membuat animasi bandulan dengan aplikasi SWISH Max 4
- Dapat mengoprasikan isi SWISH Max 4 yang ada di dalam nya
Keselamatan kerja :
- Memakai seragam praktek
- Menggunakan alas kaki
- Mengikuti intruksi bapak/guru
Gambar kerja:
Langkah Kerja:
- Buka Aplikasi SWISH MAX
- Pilih New Movie
- Lalu Pilih Elips tool
- Pilih line tool
- Dan pilih rectangle tool
- kemudian grouping elipse tool dan line tool
- lalu beri efek move
- tentukan arah gerak dari tengah ke kanan lalu kembali ketengah lagi dan sebaliknya
- atur kecepatan jatuh lingkaran melalui drag titler bar
- jika selesai pilih menu file lalu save
- kemudian pilih export dan pilih tipe file yang di inginkan
Komentar
Posting Komentar